Saturday, June 13, 2020

Membuat Menu Blog

        Pada jaman serba modern ini perlu kita sedapat mungkin mengikuti lajunya jaman, agar kita tidak terlindas jaman. Apalagi dengan perkembangan pembuatan web sebagai sarana publikasi pribadi, media pendidikan, bagi bapak ibu guru mapun dibidang ekonomi. Nah pada kesempatan kali ini kami sampaikan cara membuat menu blog dan linknya. Untuk langkah-langkah silahkan Anda simak berikut ini;

1. Bagi yang belum memiliki memiliki web blog silahkan langkah – langkah yang harus dilakukan sbb;

2. Silahkan log in pada http: blogger.sign in




Gbr. 1


3. Nantinya akan muncul dialog sebagai berikut;



Gbr. 2

4. Selanjutnya silahkan pilih blogger. Sign in langgkah selanjutnya akan muncul dialog berikut ini;

Gbr. 3

        Tindakan Anda selanjutnya silahkan Emailnya Harap di isi sesuai email dan password hendaknya diisi sesui dengan emal yang telah dibuat

5. Apabila Email dan passord telah di isi silahkan klik pada tombol masuk yang nadinya akan masu pada dashboard Anda seperti berikut ini;


Gbr. 4


6.Untuk langkah selanjutnya kita pilih web dengan thema Media Belajar Bersama terus kita klik yang akhirnya akan muncul dialo berikut ini;

Gbr. 5

7. Pada dialog menu ini silahkan klik pages dan menu ini dipakai sebagai sarana untuk membuat halaman blogger yang pada web Anda dan di isi artikel atau sesuai dengan selera Anda. Dialognya sebagai berikut.



Gbr. 6

Ini menu halaman yang saya sudah siapkan sedangkan langkah-langkah pembuatannya seperti 

berikut pada no 8 di bawah ini 
8. Silahkan klik New Page terus pilih blank page seperti gambar berikut ini

Gbr. 7


9. Setelah mengklik blank page akan muncul dialog berikut ini;


Gbr. 8



Dialog menu yang telah muncul silahkan formnya diisi antara lain

Page            form page di isi dengan judul menu yang Anda akan dibuat umpanya seperti tempat 

                       saya  dengan judul “Cara Mengisi Halaman Blog”

Halaman     :  Sedangkan untuk halaman yang masih kosong harus di isi beberapa karakter apabila 

                      belum disiapkan artikelnya dan nanti di edit, namun bila Anda telah menyiapkan 

                      artikelnya tinggal copy terus di pastekan pada halaman yang kosong jadi sudah hala

                      man itu. Sedangkan contoh diatas belum disiapkan hanya saya isi  beberapa karakter 

                      “Untuk mencoba dulu”


10. Dialog telah diisi seperti petunjuk no. 9 langkah berikutnya klik “Publish” yang nantinya 
      akan muncul gambar berikut ini

Gbr. 9

11. Karena posisinya menu Cara mengisi page blog ada dibawah sendiri padahal Menu ini nanti
      menjadi bagian menu Tutorial dan Anda ingin mendekatkan/ menjadikan satu dengan kelompok
      tutorial, maka tindakan yang harus Anda lakukan silahkan drag ke atas setelah mouse berbentu plus
      terus tarik keatas seperti gambar berikut ini.

Gbr. 10
12. Setelah selesai membuat menu dan halamannya tugas selanjutnya adalah mengisi listing html
      dengan cara klik template sehingga muncul gambar sepeti berikut ini

Gbr. 11

13.Tindakan selanjutnya setelah muncul gambar diatas silahkan klik edit HTML dan akhirnya muncul
      gambar dibawah ini 


Gbr. 12

14. Terus cari kode ]]></b:skin> dengan cara tekan tust CTRL + F  muncullah gambar berikut ini




Gb. 13.

15.Setelah diketik seperti langkah no 14 gambar berikut ini terus enter nantinya akan menunjuk letak    
     lestingnya yaitu pada listing warna hijau itu

Gbr. 14
16. Apabila telah ketemu maka copikan listing berikut ini diatas listing warna hijau itu yaitu ]]></b:skin> ini   
       listingnya dibawah listing border-$startSide: 1px solid $(tabs.separator.color);


/* ----- NAVBAR MENU ----- */

#NavbarMenu {width: 100%;height: 20px;background:#000000 top;color: #000000;margin: 0 auto 0;padding: 0;font: bold 12px Arial, Tahoma, Verdana;border-top: 1px solid #000000;border-bottom: 1px solid #FFFFFF;}

#NavbarMenuleft {width: 680px;float: left;margin: 0;padding: 0;}

#nav {margin: 0;padding: 0;}

#nav ul {float: left;list-style: none;margin: 0;padding: 0;}

#nav li {list-style: none;background: transparent url('#') repeat-x top left;margin: 0;padding: 0;}

#nav li a,

#nav li a:link,

#nav li a:visited {color: #000000;display: block;text-transform: capitalize;margin: 0;padding: 9px 15px 8px;font: bold 12px VERDANA;}

#nav li a:hover,

#nav li a:active {background:#99C9FF;color: #3D81EE;margin: 0;padding: 9px 15px 8px;text-decoration: none;}

#nav li li a,

#nav li li a:link,

#nav li li a:visited {background: transparent url('#') repeat-x top;width: 150px;color: #000;text-transform: lowercase;float: none;margin: 0;padding: 7px 10px;border-bottom: 1px solid #99C9FF;border-left: 1px solid #99C9FF;border-right: 1px solid #99C9FF;font: normal 15px,;}

#nav li li a:hover,

#nav li li a:active {background: #99C9FF;color: #3D81EE;padding: 7px 10px;}

#nav li {float: left;padding: 0;}

#nav li ul {z-index: 9999;position: absolute;left: -999em;height: auto;width: 170px;margin: 0;padding: 0;}

#nav li ul a {width: 140px;}

#nav li ul ul {margin: -32px 0 0 171px;}

#nav li:hover ul ul,

#nav li:hover ul ul ul,

#nav li.sfhover ul ul,

#nav li.sfhover ul ul ul {left: -999em;}

#nav li:hover ul,

#nav li li:hover ul,

#nav li li li:hover ul,

#nav li.sfhover ul,

#nav li li.sfhover ul,

#nav li li li.sfhover ul {left: auto;}

#nav li:hover,

#nav li.sfhover {position: static;}


17. Tugas selanjutnya cari listing Media Belajar bersama jika Anda males silah langkah seperti diatas
      yaitu CTRL + F terus ketik Media Belajar bersama yang nantinya akan menunjukkan letak listing
      tersebut terus diatas listing Media Belajar Bersama disitu ada listing yang menyatakan sebagai
      berikut

       “<b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'> dan tulisan no

       silahkan ganti yes

18. Bilamana Anda telah mengedit HTML tersebut tindakan selanjutnya klik publish tunggu beberapa saat setelah proses selesai terus klik close


Gbr. 15


19. Yang akhirnya kembali ke tempalet seperti berikut ini

Gbr. 16

20. Langkah selanjutnya klik Layout yang nantinya muncul dialog dan klik gadget


Gbr. 17

21. Setelah diklik gadget dan klik HTML/ java Script seperti berikut ini akan muncul dialog dibawah
      ini
 
Gbr. 18

22. Muncullah dialog yang harus diisi sebagai listing menu dan listing itu disiapkan terlebih dahulu di
      ms word seperti berikut ini Kopi kan listing berikut ini dan tanda merah itu yang harus diganti
      sesuai dengan selera menu rancangan Anda;



Gbr. 19


23.  Silahkan Listing Menu dibawah ini


http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/tutorial.html

<div id='navbarmenu'>

<div id='navbarmenuleft'>

<ul id='nav'>

<li><a class='indukmenu' href='home.html/' title='link'> Home</a></li>

<li><a class='indukmenu' href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_13.html/

title='link'> Artikel</a></li>


<li><a class='indukmenu' href=product.htmlom/p/product.html' title='link'>Tutorial</a>

<ul>

<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_5985.html/

target='_blank'>Cara Buat Menu Blog</a></li>


<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_8222.html'/

target='_blank''>Cara Mengisi Page Blog</a></li></ul>


<li><a class='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_4362.html' title='link'>Media Pembelajaran</a><ul>


<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/membuat-media-interaktif.html/'

target='_blank'>Membuat media Interaktif</a></li>

</ul></li>


<li><a class='indukmenu' href=http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/download.html' title='link'>Download</a><ul>


<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_6475.html/'

target='_blank'>Internet</a></li>


<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/blog-page_6475.html/'

target='_blank'>Grafis</a></li>


<li><a href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/office.html/'

target='_blank'>Office</a></li> </ul></li>


<li><a class='indukmenu' href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/kontak-kami.html/'

title='link'> Contact</a></li>

 

<li><a class='indukmenu' href='http://pengalamanberkomputer.blogspot.com/p/profilku.html/'

title='link'> Profilku</a></li>

</li></ul></div></div>


Tulisan warna biru yang harus diganti sesuai halaman yang Anda buat

Tulisan Warna Merah Menu yang akan ditampilkan pada dropdown Anda

~  Adapun Cara Anda mendapatkan link yang halaman yang kamu buat caranya silahkan simak

     berikut ini


Gbr. 20

a). Klik page terus pilih halaman yang akan diletakkan pada daftar menu sebagai link menu contoh berikut ini


Gbr. 21

b). Setelah diklik akan muncul dialog berikut ini

Gbr. 22

c). Apabila tek pada menu bar telah di blok dan dicopy terus letakkan pada listing yang warna biru
     sebagai contoh lingk yang akan dicopy itu adalah cara mengisi halaman web lintingnya selelah di
     copy seperti berikut ini

 


Gbr. 23

Berubah menjadi seperti gambar dibawah ini ;


Gbr. 24

d). Cara mengedit diketik dulu di ms word

23. Langkah berikunya Isi Form Title dengan Nama : Menu Sedangkan Halaman dibawahnya yang
      kosong Copykan listing Menu yang telah disiapkan terus pastekan kedalam kolom halaman terus
      muncul gambar seperti berikut ini

Gbr. 25.

24.Setelah diklik save nantinya akan muncul dialog berikut ini

Gbr. 26

25. Setelah muncul dialog seperti gambar diatas klik Save Arrangemant dan nantinya akan muncul
      dialog berikut ini



Gbr. 26

26. Setelah muncul dialog seperti gambar diatas klik Save Arrangemant dan nantinya akan muncul
      dialog berikut ini



Berarti Pembuat menu web Anda telah selesai silahkan mencoba semaga bermanfaat.





No comments: